Visiting Lecturer FH Undip dengan Associate Prof. Dr. Ruzian Markom

Semarang, 30 Agustus 2024 – Fakultas Hukum Undip kembali menggelar kegiatan visiting lecturer yang dilaksanakan secara daring melalui Zoom Meeting pada Jumat, 30 Agustus 2024. Dalam kesempatan ini, Fakultas Hukum Undip dengan bangga menghadirkan Associate Prof. Dr. Ruzian Markom, LL.B., LL.M., seorang Associate Professor di bidang Hukum Bisnis dari Fakultas Hukum, Universitas Kebangsaan Malaysia (UKM). […]

YouTube
Instagram
Tiktok